IMG-20250211-WA0023
IMG-20250211-WA0026
IMG-20250211-WA0018
IMG-20250211-WA0019
IMG-20250211-WA0020
IMG-20250211-WA0021
IMG-20250211-WA0022
IMG-20250211-WA0024
IMG-20250211-WA0025
previous arrow
next arrow

Tim BPAA Universitas Muhammadiyah Mataram melaksanaknan kegiatan verifikasi data calon wisuda untuk periode Maret 2025 bagi mahasiswa calon wisuda Tahun Ajaran 2024/2025 yang dilaksanakan mulai tanggal 3 hingga 5 Februari 2025. Seluruh calon wisudawan di siapkan verifikasi data akademik dan administrasi oleh tim operator BPAA UMMAT. Verifikasi ini merupakan langkah penting untuk memastikan calon wisudawan telah memenuhi syarat dan dapat diwisuda pada Periode Maret 2025. Tim operator memastikan untuk mengupdate dan memeriksa kembali data yang tertera, agar para calon wisuda yang di ajukan oleh setiap prodi telah memenuhi kriteria untuk menjadi wisudawan.